KATA BIJAK NARUTO SHIPPUDEN
2. "Ada banyak hal yang tak kusukai, dan hanya sedikit yang kusukai" - Uchiha Sasuke -
3. "Aku akan terus disampingmu sebagai dinding yang harus kau lampaui meski harus dibenci,itulah yang namanya kakak" - Uchiha Itachi -
4. "Tak peduli sekuat apapun dirimu jika kau tak mampu menguasai emosimu, kau tidak akan bisa menggunakan kekuatanmu dengan bijak" - Uzumaki Khusina -
5. "Waktu bukanlah segalanya" - Orochimaru -
6. "Jalan menuju dunia tanpa perang tak akan semudah yang kau bayangkan" - Senju Butsuma -
7. "Aku merasa berada ditempat yang sangat jauh dari mimpi yang ingin kucapai" - Senju Hashirama
8. "Dimana ada tekad, pasti ada jalan" - Uchiha Madara -
9. "Aku hanya ingin melindungi mereka, walau harus menjalani penderitaan seperti apapun"
- Nagato -
10. "Jika kau menentukan batasanmu, kau tak akan mampu mengejarnya. Lampaui batasanmu dan melangkahlah tanpa rasa takut" - Hyuga Neji -
11. "Satu atau dua bekas luka pada seorang pria adalah lencana keberanian" - Uchiha Obito -
12. "Jalanmu hanyalah sebuah jalan diantara banyak jalan lainya" - Hatake Kakashi -
13. "Semakin kuat dukungan yang ada dibelakangmu, semakin dekat kau bisa mencapai tujuanmu" - Hatake Kakashi -
14. "Jika teman-teman yang kau percayai berkumpul disekitarmu, harapan itu berbentuk fisik dan
dapat terlihat" - Hatake Kakashi -
15. "Telah menjadi kebiasaanku menyerang balik disaat lawan berpikir ia telah menang"
- Uchiha Madara -
16. "Usaha dan kerja keras tidak akan mengkhianatimu" - Might Guy -
17. "Mereka yang menyerah ditengah jalan adalah orang-orang gagal" - Aburame Shino -
18. "Tidak selamanya yang kita inginkan tercapai, tetapi sangat penting sekali mempercayai sesuatu sebelum kau melakukannya" - Might Guy -
19. "Tak ada pengorbanan yang tak dihargai" - Might Duy -
20. "Penderitaan membuatku semakin kuat dan berkembang" - Pain Akatsuki -
21. "Kalau mau saling mengerti, lakukan saja setelah membuat lawan mengalami hal yang sama
- Yahiko -
22. "Selemah apapun musuhku, aku tidak akan meremehkan mereka" - Aburame Shino -
23. "Manusia tak akan pernah bisa menang dari rasa kesepian" - Gaara -
24. "Aku tersesat dijalan yang bernama kehidupan" - Hatake Kakashi -
25. "Tidak semua mimpi dan harapan akan terwujud sesuai dengan keinginan kita" - Orochimaru -
26. "Kemampuan individu seseorang memang penting, tetapi yang lebih penting lagi adalah kerjasama team" - Hatake Kakashi -
27. "Semua orang hidup terikat dan bergantung pada pengetahuan atau persepsinya sendiri, itu- disebut kenyataan. Tetapi pengetahuan atau persepsi itu sesuatu yang samar. Bisa saja kenyataan itu hanyalah ilusi, semua orang hidup dalam asumsi" - Uchiha Itachi -
28. "Kau gagal, tetapi masih mampu bangkit kembali. Itulah menurutku arti dari kuat yang se benarnya" - Hinata Hyuga -
29. "Jika kau menungguku untuk menyerah, kau akan menungguku selamanya" - Uzumaki Naruto -
30. "Jangan tarik kembali kata-katamu sekalipun itu membawamu kepada kehancuran karena kau laki-laki dan itu adalah jalan ninjamu" - Uzumaki Naruto -
31. "Jalan hidup seorang murid adalah warisan dan estimasi dari sang guru" - Jiraiya -
32. "Aku harus percaya pada diriku sendiri, percaya bahwa aku adalah orang yang mereka percaya" - Uzumaki Naruto -
33. "Masa depanmu adalah kehidupan" - Hatake Kakashi -
34. "Jika kau percaya dengan impianmu aku akan membuktikan padamu bahwa kamu bisa bisa -
meraih impianmu hanya dengan berkerja keras" - Rock Lee -
35. "Menunggu dan membuat orang lain menunggu adalah hal yang kubenci" - Sasori -
36. "Obat untuk hati yang terluka adalah kasih sayang" - Gaara -
37. "Kita harus lebih kuat dari hari kemarin" - Rock Lee -
38. "Kalau dilukai, kita akan merasa benci, sebaliknya kalau melukai orang kita akan dibenci dan tersiksa rasa bersalah. Tapi karena mengetahui penderitaan seperti itulah kita juga bisa berbuat-
baik kepada orang lain, itulah manusia" - Jiraiya -
39. "Aku tidak khawatir akan jadi apa aku dimasa depan nanti entah itu berhasil atau gagal. Tapi - yang pasti yang aku lakukan sekarang akan membentukku dimasa depan nanti'' - Uzumaki Naruto -
40. "Saat kau mengenal kasih sayang, kau juga menanggung resiko kebencian" - Uchiha Itachi -
EmoticonEmoticon